You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
100 Ton Sampah Berhasil Diangkut dari Muara Angke
.
photo Dadang Kusuma Wira Putra - Beritajakarta.id

100 Ton Sampah Sudah Diangkut dari Muara Angke

Dinas Lingkungan Hidup (LH) DKI Jakarta sampai hari ini masih melanjutkan pengangkutan sampah di wilayah konservasi bakau Kali Adem, Muara Angke, Jakarta Utara.

Kemarin sore kita berhasil angkut 150 ton sampah. Jadi totalnya sudah 100 ton

Kepala Suku Dinas LH Kepulauan Seribu, Yusen Hardiman mengatakan, sejak Sabtu (17/3) hingga Rabu (21/3) kemarin, total sampah yang telah diangkut dari lokasi mencapai 100 ton.

"Kemarin sore kita berhasil angkut 15 ton sampah. Jadi totalnya sudah 100 ton sampah yang kita angkut dari lokasi sejak Sabtu lalu," ujarnya, Kamis (22/3).

50 Ton Lebih Sampah Berhasil Diangkut dari Muara Angke

Yusen menjelaskan, saat ini kondisi konservasi bakau Kali Adem sudah tidak tertutup sampah. Meskipun demikian, diperkirakan masih ada puluhan ton sampah di lokasi yang perlu diangkut.

"Kita masih gempur pengangkutan sampah," jelasnya.

Ia menargetkan, pengangkutan sampah di kawasan konservasi bakau Kali Adem ini selesai sebelum akhir pekan.

"Di akhir pekan kita bersama-sama pegiat lingkungan dan masyarakat akan menanam bibit mangrove di lokasi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Anggota KI DKI 2025-2029 Dimulai 25 Juli

    access_time16-07-2025 remove_red_eye3870 personFolmer
  2. Tim Sepak Bola U-12 DKI Wakili Indonesia Berlaga di Dana Cup Denmark

    access_time16-07-2025 remove_red_eye1670 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. JPO di Jalan Otista Direvitalisasi, Rekayasa Lalin Dimulai 20 Juli

    access_time17-07-2025 remove_red_eye983 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pramono Tegaskan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan di Forum PBB

    access_time17-07-2025 remove_red_eye940 personDessy Suciati
  5. BPBD DKI Minta Warga Waspada Banjir Pesisir

    access_time15-07-2025 remove_red_eye923 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik